Sabtu, 24 November 2012

Datang Berlalu

Sejak mencintaimu… Seusia mengenalmu
Tak ada hari tanpamu
Kau ada saat tak ada
Seperti kau tak ada saat kau ada

Refleksi

Hati mengucap banyak kata
Saat kau ingin dengar
Ku gerakkan bibir mengucapnya

Aku

Aku…
Berapa banyak kah aku?
Satu dalam seribu
Mungkin ratusan ribu
Mendiami sebuah raga yang bernama “Rabu”